bahan :
-1 kantong tetelan/tulangan ayam/ceker (jika merebus bahan kaldu sebaiknya buang lemak yang mengambang diatas air ,jika ceker lebih baik rebus dulu sampai empuk lalu buang airnya cuci bersih baru dimasukkan ke dalam sayur,ini untuk menghindari sayur yang berlendir karena lemak ceker)
-2 buah terong unggu (kupas,potong2,rendam dalam air biar tidak hitam)
-1 ikat kacang panjang (potong2 kira2 3-4cm cuci bersih sisihkan)
-1 buah labu siam sedang (kupas,potong kotak2,cuci bersih,sisihkan)
-2 buah wortel (kupas,potong2,cuci bersih,sisihkan
-1 liter air
-500ml santan encer
-500ml santan kental
bumbu haluskan :
7 buah bawang merah
5 siung bawang putih
6 butir kemiri
1 1/2 sdt ketumbar
2 buah cabe merah besar/keriting
2 lembar daun salam
3 cm lengkuas iris tipis2
gula ,garam,penyedap secukupnya
cara membuat :
- rebus 1 liter air sampai mendidih,lalu masukkan bahan kaldu masak sampai empuk.
- tambahkan sayuran dari yang bertekstur keras labu siam,wortel,kacang panjang,terong
- masukkan santan encer, bumbu halus,lengkuas,daun salam,gula,garam,penyedap aduk rata
- tunggu sampai mendidih baru masukkan santan kental kecilkan api agar bumbu meresap
- jika sudah mendidih angkat .
- sayur lodeh siap dinikmati ikan cuek/ikan pindang (kalo orang jawa bilang) dan sambal sangat cocok menemani sayur lodeh ini.selamat mencoba
No comments:
Post a Comment